Senin, 12 November 2012

GEOLOGI itu KEREN

GEOLOGI itu cinta.. Cinta BUMI berarti kita cinta geologi.Bumi ini penuh dengan cinta,tidak ada kebencian. awalnya saya tidak pernah mengetahui apa itu geologi. tetapi saya terjebak dengan GEOLOGI. ternyata aku makin cinta dengan  GEOLOGI. saya begitu menikmatinya dan bangga akan pilihan saya masuk kedalam GEOLOGI meskipun dulu sempat ragu.
meskipun capek fisik,otak,dan perasaan tapi saya selalu bersemangat untuk selalu mempelajari lebih dalam tentang Ilmu GEOLOGI.
Semua hal yg berkaitan tentang bumi tidak akan pernah dan selalu akan berkembang, Geologi adalah merupakan suatu ilmu kebumian yang mempelajari tentang bumi dari bagian yang terluar hingga yg terdalam dan juga komposisi yg terkandung didalamnya. seorang ahli geologi disebut sebagai GEOLOGIST.
banyak pertanyaan apa itu GEOLOGIST Tahu, Geologist ?? Tahu apa saja yang mereka lakukan ?? Tahu seberapa besar kendala mereka dalam bekerja ?? Tau apa yang membuat mereka memilih menjadi seorang geologist ?? Mengapa mereka senang dengan batu ?? Apakah  semua terlintas di pikiran kalian, betapa bodohnya geologist bekerja hanya mencari batuan??. 
semua pertanyaan diatas dikarenakan masih banyak orang yg belum tahu apa itu Geologist karena hanya beberapa atau segelintir orang yang mengerti apa itu profesi Geologist.
Geologist lebih terkenal yang notabene kehidupan sehari-harinya berada di daerah tambang atau pun dunia ekplorasi bahan tambang.
Geologist adalah sebuah profesi yang mewajibkan pelakunya berkeliling untuk mencari bahan galian ekonomis di daerah-daerah (rata-rata mereka bekerja dihutan belantara), yang nantinya bahan tambang tersebut akan di ekploitasi seperti batubara, minyak bumi, emas, timah, nikel, bijih besi, tembaga, uranium dan lain sebagainya.
Inilah kami Indonesian Geologist:
STAND BETWEEN THE ROCK AND A HARD PLACE
Because , Life is like a roller coaster. You can either scream every time there is a bump or you can throw your hands up and enjoy the ride.


“Geologist itu bukan sekedar pekerjaan, Geologist itu profesi. Kapan pun dan di mana pun dia berada, Geologist tetap akan dikenal sebagai Geologist.”

(Alm) Wilson Joshua M Sibarani

Sebetulnya ada cerita menarik yang pernah saya baca dari blog Cristina Maria Panjaitan *kekasih (Alm) Wilson Joshua M Sibarani yang meninggal dalam melakukan tugasnya sebagai geologist.
Blog itu berisi tentang ceria (Alm) Wilson Joshua M Sibarani kepada Cristina yang kemudian di tulis ulang kedalam sebuah blog.
Cekidot *kalian pasti tertegun

Tidak ada komentar:

Posting Komentar